5 Cara Membuat Strategi Digital Marketing yang Benar
Membuat strategi digital marketing tidak bisa asal, ada kaidah dalam pembuatannya. Hal ini penting untuk diperhatikan mengingat strategi tersebut adalah acuan bagi penerapan digital marketing. Sehingga, apabila dibikin dengan ngawur, maka tentu saja keefektifan dalam penerapan serta koordinasi menjadi tidak efektif dan efisien. Seperti yang diketahui bersama era digital dewasa ini mendorong setiap lini bisnis harus memiliki strategi di dunia maya. Ditambah lagi dengan fakta bahwa persaingan di ranah digital mengharuskan sebuah bisnis tetap harus eksis dalam lingkup ini. Terutama ...










