#1 Your Trusted Business Partner

Rendy Muthaqin

Mendukung Sarana Pembelajaran Al-Quran, Dimulti Indonesia Membangun Taman Pendidikan Al-Quran (TPA) di Desa Bejiharjo

Dalam rangka membentuk karakter Qurani dan moral yang berpedoman pada Al-Quran, Dimulti Indonesia turut membantu membangun sarana belajar Al-Quran atau Taman Pendidikan Al-Quran (TPA) di Daerah Kedunggupit, Desa Bejiharjo, Kecamatan Karangmojo, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada (8/10/2024). Salah satu perwakilan manajemen Dimulti Indonesia Group, Project Manager Dimulti Pool Supomo menjelaskan tujuan dibangunnya tempat ibadah sarana belajar Al-Quran yakni Madrasah Miftahul Falah tersebut. Menurutnya, di Desa Bejiharjo tersebut antusias warga, bukan hanya anak-anak, melainkan remaja dan orang dewasa ...

Ready to talk?   Get in touch with our friendly team of experts.   We’re ready to assist you.